Cara Pasang CWM Andromax C3 Tanpa PC

Home , at 01.36
DIVAPHONE - Cara Pasang CWM Andromax C3 Tanpa PC. Jika sebelumnya saya sudah berbagi tips dan trik Root Andromax C3 tanpa PC, Nah kali ini saya akan membahas serta mengulas  Cara Memasang CWM di  Andromax C3 tanpa PC.



Bahan - bahan yang perlu disiapkan :


  • Unduh Aplikasi Flasiffy dari Play Store atau bisa anda download di sini.

  • Jika sudah, download bahan CWM nya di sini.



Langsung pada step sera langkah-langkahnya :


  • Pastikan HH anda sudah keadaan Root, baterai harus terisi 70% agar waktu eksekusi HH tidak mati.

  • Extract CWM_recovery.zip yang anda download tadi dan taruh file recovery.img di luar folder agar mudah untuk mencari.

  • Pasang aplikasi Flasiffy yang anda download tadi.



  • Jika muncul notifikasi dari Kinguser, pilih allow/ijinkan saja.

  • Lalu tahap selanjutnya pilih recovery.img hasil extract tadi.

  • Nanti akan muncul pop-up pilih saja " Yup ".

  • Jika sudah nanti otomatis HH anda akan masuk mode recovery.

                          Selamat HH Andromax C3 Anda sudah terpasang CWM !!!!!!


Demikianlah pembahasan tentang cara pasang CWM pada Andromax C3 tanpa PC, semoga bermanfaat bagi kita semua serta bisa menjadi referensi yang baik.
-->